Ekspresi Wajah Anime

Ehm...tau kan yang namanya ekspresi..?? Yup...kita bisa tau perasaan orang dengan melihat ekspresi wajahnya, makanya dalam komik/manga ekspresi ini sangat penting. Liat aja di salah satu postinganku yang ekspresinya kuat banget.... dengan melihatnya saja, kita bisa tau seberapa dalam yang dirasakannya.

Nah...kali ini aku tampilin beberapa ekspresi wajah dalam gambar anime:

Ekspresi sedih

Ekspresi sedih ditunjukan dengan pandangan mata yang kosong dan lemah.

Ditambah dengan mata berkaca-kaca seperti mau menangis.

Gambar mulut melengkung ke bawah





Ekspresi marah



Ekspresi marah ini ditunjukkan dengan mendekatkan kedua alis Sorotan pandangan yang tajam dan dingin pada lawan bicaranya. Ditambah pula dengan kerutan di dahi yang menampakkan kemarahannya. Bertriak merupakan salah satu bentuk marah yang paling gampang dipahami oleh orang.




Ekspresi gembira


Ekspresi gembira ini ditunjukkan dengan menaikkan kedua alis.

Gambar mata yang besar dan berbinar-binar.

Gambar mulut seperti segitiga terbalik atau melengkung ke atas







Ekspresi terkejut




Ekspresi terkejut ini diketahui dari bentuk bulatan mata yang mengecil dan digambarkan tidak ada efek cahaya dari bulatan mata.





Ekspresi wajah yang tenang, ramah atau bahagia



Ekspresi wajah yang tenang, ramah atau bahagia ini dapat diketahui dari bentuk mulut yang digambarkan melengkung ke bawah dan pandangan mata yang digambarkan normal.







OK guys....cukup sekian aja ya postingan kali ini, ya..semoga ini bisa menambah referensi kita dalam menggambar.

Good luck


Sumber: http://www.animecreative.com

Suka dengan tips, tutorial, cara, atau tulisan-tulisan di blog ini ?, mau dapat update terbaru gratis via email ?, gampang.... cukup masukkan email kamu, jadi tiap ada posting terbaru di Drawing Club, secara otomatis akan terkirim ke email kamu.

Artikel Terkait:



Comments
8 Comments
Facebook Comments by Blogger Widgets | Brought to you by Agung Miko

8 komentar:

  1. Wah..ini bisa jadi referensi nich. Thx ya :10

    BalasHapus
  2. Hmm.. :-/ gak begitu jelas cara membuatnya....
    Aku pikir ini video... taunya... cuma gambar trus dikasih tau apa ekspresinya... :-t tapi...

    Merry Chrismast and Happy New Year ya! :35 Good Luck!!! :10 :16 :29

    BalasHapus
  3. :D please donk dibikinin juga Step by Step nya... :10

    BalasHapus
  4. cntik nyer cm mn na wat neyh yer..

    BalasHapus
  5. makasih blognya ud bantuin ak kerjain tugas mata kulia komunikasi bisnis. tapi kok ekspresi takut tidak dicantumkan?

    BalasHapus
  6. Wuow ekspresi bagus, lalau ekspresi terkejut kayaknya itu sebenarnya ekspresi curiga...Keep spirit ya penulis!!!

    BalasHapus
  7. Sangat berguna sekali informasinya

    Paket Game

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...